Villa Ciater Highland Resort 2 Kamar :Villa Esveranza 1 No.38
Villa Ciater Highland Resort 2 Kamar :Villa Esveranza 1 No.38. Villa dengan halaman rumput dan taman yang indah menjadikan Anda betah dan bisa melepas lelah.
Inilah pilihan villa bagi yang berwisata ke Subang Jawa Barat. Seperti diketahui ada 2 tempat wisata terkenal disini yaitu Gunung Tangkuban Perahu dan Kolam Air Panas Ciater. Sebenarnya masih banyak, ada 20an tempat wisata lainnya yang ada di Subang.